Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Bayar Tagihan Kredivo di Bank BCA (ATM,KlikBCA dan m-BCA)

Cara Bayar Tagihan Kredivo di Bank BCA – Aplikasi Pinjaman Online Kredivo atau Pinjol Kredivo adalah salah satu jenis aplikasi pinjaman tanpa kartu kredit yang bisa kalian gunakan untuk membeli atau belanja kebutuhan kalian di e-commerce seperti contohnya Tokopedia, Lazada, BukaLapak, dan Shopee yang merupakan e-commerce ternama di Indonesia.


Inilah Cara Bayar Tagihan Kredivo di Bank BCA (ATM,KlikBCA dan m-BCA)


Dengan menggunakan Kredivo ini kalian bisa membeli barang dengan dicicil dengan tenor 30 Hari atau 1 Bulan. Cara kerjanya hampir sama dengan kartu kredit, yang membedakan kredivo ini dikenai bunga yang lumayan cukup besar yaitu 2,95 perbulannya.


Kredivo juga selain mudah digunakannya juga memberikan kemudahan kepada para konsumennya untuk sebuah metode pembayarannya. Yang dimana mereka dapat membayar tagihan dengan cara online melalui internet Banking maupun MBanking. Tetapi untuk saat ini admin teknoterkini.id akan membahas yang lebih detailnya yaitu pembayaran Tagihan Kredivo melalui Bank BCA.


Dibawah ini ada cara pembayaran tagihan di kredivo bisa melalui beberapa cara yang dimana merupakan produk dari bank BCA sendiri yang bisa digunakan untuk melakukan sebuah pembayaran yaitu kalian bisa melalui ATM BCA, KlikBCA, m-BCA. Untuk itu kalian bisa lihat ulasan cara bayar tagihan kredivo di Bank BCA di bawah ini.

 

Cara Bayar Tagihan Kredivo di Bank BCA

Untuk pembayaran Tagihan Kredivo ini kalian bisa melakukan dengan beberapa cara yaitu lewat ATM, KlikBCA dan m-BCA. Nah untuk itu kalian bisa simak langkah-langkahnya dibawah ini cara bayar tagihan Kredivo di Bank BCA sebagai berikut ini :

Via ATM BCA

  • Langkah pertama, Kalian bisa mengunjungi ATM BCA terdekat
  • Masukkan Kartu ATM BCA Kalian
  • Masukkan PIN BCA
  • Pilih Menu Transfer
  • Lalu ke Rekening BCA Virtual Account
  • Masukkan Nomor Virtual Account
  • Masukkan Nominal pembayaran
  • Klik OK
  • Cek Detail pembayaran sebelum kalian membayarnya takutnya ada yang salah
  • Ikuti langkah-langkah selanjutnya sesuai arahan

 

Via Klik BCA

  • Pilih Transfer Dana
  • Transfer ke BCA Virtual Account
  • Masukkan Nomor BCA Virtual Account
  • Pilih dari daftar Transfer
  • Masukkan Nominal Pembayaran
  • Cek detail dan Ikuti langkah-langkah petunjuk selanjutnya

 

Via m-BCA

  • Pilih Menu m-BCA
  • Pilih Menu m-Transfer
  • Pilih BCA Virtual Account
  • Masukkan Nomor Virtual Account pembayaran
  • Klik OK
  • Masukkan Nominal Pembayaran
  • Klik OK
  • Cek Detail Pembayaran
  • Masukkan PIN m-BCA untuk meng Konfirmasi Pembayaran

 

Itulah 3 metode pembayaran yang bisa kalian lakukan untuk Cara Bayar Kredivo lewat ATM BCA dan Virtual Account dan lain sebagainya yang bisa kalian lakukan dan mudah untuk melakukan pembayaran tagihan Kredivo tersebut.

 

Kesimpulan

Dengan demikian, itulah tutorial panduan cara bayar tagihan Kredivo di Bank BCA yang bisa kalian lakukan dengan sangat mudah yang dimana bisa melalui ATM,KlikBCA dan m-BCA untuk itu semoga tutorial diatas ini bisa bermanfaat dan menambah wawasan kalian terutama bagi kalian yang ingin melakukan bayar tagiha Kredivo dan tidak tahu caranya jika melalui bank BCA. Kalian bisa mengikuti langkah-langkah diatas tadi.

Sekian dan terimakasih.

 

Posting Komentar untuk "Cara Bayar Tagihan Kredivo di Bank BCA (ATM,KlikBCA dan m-BCA)"