Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Transfer Bank Aceh Ke BSI: Kode Transfer Dan Biaya Transfer

Cara Transfer Bank Aceh Ke BSI – Jika Kalian ingin melakukan cara transfer dari Bank Aceh ke BSI itu sangat mudah dilakukan. Karena sekarang ini Bank Aceh telah memberikan kemudahan bagi para nasabahnya dalam melakukan transfer uang dengan berbagai pilihan atau opsi yang bisa kalian lakukan.

Beginilah  Cara Transfer Bank Aceh ke BSI,kode transfer bank aceh ke bsi,cara transfer dari bank aceh ke bsi melalui mobile banking


Namun, meskipun sangat mudah dilakukan nasabah atau para pengguna baru perlu memahami dulu beberapa tahapan agar tidak salah saat mengirim uang transfer. Nah dengan begitu disini admin Teknoterkini.id akan memberikan informasi mengenai Cara Transfer Bank Aceh Ke BSI, Biaya transfer Bank Aceh ke BSI serta Kode Bank Aceh Ke BSI untuk itu simak penjelasannya dibawah ini.

Cara Transfer Bank Aceh Ke BSI

Sebenarnya untuk melakukan Cara Transfer Bank Aceh ke BSI sama seperti umumnya seperti halnya cara transfer uang dari Bank Aceh ke Bank lain atau Cara Transfer dari bank Aceh ke Bank Aceh. Tetapi bagi pengguna yang baru menggunakan atau nasabah baru bank aceh pasti merasa kebingungan ketika ingin melakukan hal tersebut.

Dengan begitu agar transaksi transfer yang dilakukan bisa sukses terdapat syarat dan ketentuan yang harus kalian penuhi terlebih dahulu diantaranya sebagai berikut :

Syarat Transfer Bank Aceh ke BSI

Syarat yang pertama, kalian harus menyiapkan kartu ATM atau kartu debit Bank Aceh dan untuk syarat yang kedua kalian pastikan terlebih dulu kartu kalian dalam kondisi bagus dan baik. Dengan begitu jika kalian sudah memnuhi persyaratan dan ketentuan diatas tadi kalian bisa melakukan cara  transfer dari  bank Aceh Ke BSI Melalui ATM dapat kalian lakukan dengan langkah-langkah berikut ini :

Cara Transfer  Dari Bank Aceh ke BSI Melalui ATM

  • Pertama, kalian pergi ke ATM Bank Aceh Terdekat
  • Masukkan Kartu ATM
  • Pilih Bahasa Indonesia
  • Masukkan PIN
  • Pilih Menu Transaksi lainnya
  • Lalu Klik Transfer
  • Pilih Transfer Antar bank
  • Masukkan Kode bank BSI (451)
  • Masukkan Nomor Rekening tujuan Kalian
  • Tekan Benar
  • Masukkan Nominal Transfer Kalian
  • Lalu akan muncul detail transaksi
  • Konfirmasi
  • Jika sudah benar tekan YA
  • Tunggu Proses hingga selesai

 

Dengan begitu itulah cara trafer jika melalui ATM tetapi selain melalui ATM kalian bisa melakukan Cara Transfer Dari Bank Aceh ke BSI melalui Mobile Bank untuk itu simak langkah-langkahnya berikut ini.

Cara Transfer Dari Bank Aceh Ke BSI Melalui Mobile Banking

  • Pertama, Dowload Mobile Banking
  • Pastikan terlebih dulu bahwa kalian sudah melakukan pendaftaran
  • Kunjungi Aplikasi Mobile Banking Bank Aceh
  • Masukkan Username dan Password
  • Setelah muncul di Halaman pertama “Pilih Menu Rekening”
  • Klik pengaturan rekening
  • Tambah rekening
  • Masukkan Nomor Rekening tujuan kalian
  • Masukkan 6 Digit MPIN untuk melakukan verifikasi Data
  • Rekening bisa menjadi rekening sumber debet
  • Masukkan Jumlah transfer
  • Konfirmasi
  • Lalu tekan Lanjut
  • Lalu setelah itu akan muncul detail transaksi
  • Setelah semua data benar, Masukkan PIN M banking
  • Lalu tekan OK
  • Selesai

Cara Transfer Dari Bank Aceh Ke BSI melalui SMS Banking

  • Pastikan nomor ponsel kalian sudah terdaftar di sistem
  • Siapkan pulsa yang cukup
  • Kemudian klik Menu Pesan
  • Ketikan dengan format TRANSFER (spasi) REK (spasi) REK TUJUAN (spasi)] NO HP (spasi) NILAI (spasi) PIN
  • Kirim ke 3322
  • Kalau transaksi sudah benar, akan ada notifikasi transfer
  • Periksa data apakah sudah valid
  • Selesai

 

Kode Transfer Bank Aceh Ke BSI

Jika kalian ingin melakukan transfer dari Bank satu ke Bank lainnya yang berbeda pastinya kalian harus mengetahui dulu kode bank tujuannya agar saat melakukan transaksi transfer berjalan dengan baik. Dengan begitu sebelum melakukan transaksi dari bank Aceh ke rekening lainnya kalian harus tahu dulu kode bank tujuannya.

Sebab kenapa? Sebab jika kalian salah memasukkan kode transfer bank tujuan akibatnya akan fatal dimana transfer yang dilakuak oleh kalian akan error atau gagal melakukan sebuah transaksi. Lalu berapakah kode transfer Bank Aceh ke BSI? Kode Bank BSI saat melakukan transfer adalah (451).

 

Biaya Transfer Bank Aceh Ke BSI

Bagi kalian yang bertanya berapa biaya transfer Bank Aceh ke BSI ? mengenai biaya transfer bank antar bank kerapa di lakukan oleh nasabah yang hendak melakukan sebuah transfer. Dengan begitu sama dengan melakukan transfer dari bank lainnya, jika kalian melakukan transfer ke sesama bank aceh maka akan dikenakan biaya pertransaksi.

Untuk kalian yang melakukan transfer antar bank aceh gratis tetapi jika transfer ke rekening lain atau yang sedang di bahas sekarang yaitu bank aceh ke BSI yaitu biaya transfernya sebesar Rp.6.500. dengan begitu itulah nominal biaya yang harus kalian siapkan jadi pastikan kalian harus mempunyai saldo lebih untuk membayar biaya administrasi.

 

Kesimpulan

Dengan demikian itulah pembahasan dari admin teknoterkini.id mengenai Cara Transfer Bank Aceh ke BSI yang dapat di sampaikan oleh admin. semoga pembahasan diatas dapat membantu kalian dalam melakukan transfer dari bank aceh ke BSI dan bisa bermanfaat bagi kalian yang membaca.

Sekian dan Terimakasih.

 

 

Posting Komentar untuk "Cara Transfer Bank Aceh Ke BSI: Kode Transfer Dan Biaya Transfer"